Emas Bersinar di Pasar Asia

Newstrader Economic News 0 Comments

Share this Post

Awal pekan ini (3/3) emas rebound terhadap US Dollar hingga mencapai level $1344, setelah akhir pekan kemarin di tutup melemah dikisaran $1326.

Kenaikan emas sesi Asia hari ini (3/3) didorong oleh laporan pada akhir pekan oleh World Gold Council bahwa terjadi kenaikan permintaan emas fisik di China tahun 2013.

Hari ini emas emas menanti rilis data ISM Manufacturing PMI dari AS, yang diprediksi data mengalami kenaikan. Level penting hari ini adalah $1345 sebagai resistance, dan $1319 sebagai support.

Leave a Reply

Your email address will not be published.