Share this Post
Kongres bersiap untuk mengakhiri shutdown pemerintah tadi malam dan menaikkan batas utang setelah para Pimpinan Senat AS mencapai kesepakatan dari kedua pihak untuk segera akhiri kebuntuan fiskal
Keputusan Kongres AS adalah mendanai pemerintahan hingga 15 Januari dan menaikkan plafon utang hingga tanggal 7 Februari. Beberapa anggota Senat setuju dengan pernyataan tersebut dan meminta Konggres AS untuk melakukan voting (pemungutan suara). mereka menyatakan segera melaksanakan keputusan tersebut sebagai solusi dalam menyelesaikan permasalahan tersebut.
“Pasar mencoba untuk mengambil langkah antisipasi,” kata Doug Cote, Kepala Strategi ING Investment Management. ” kami bisa tenang karena keputusan yang diambil ternyata tepat pada akhirnya.
Pimpinan Konggres AS John Boehner dan anggota partai Republik di Gedung Putih akan mendukung undang-undang, tetapi dengan syarat bahwa pagu utang harus sudah dinaikkan sebelum tanggal 17 Oktober berakhir.