Emas Rebound

Newstrader Economic News 0 Comments

Share this Post

Akhir pekan kemarin (21/12) emas di tutup menguat di atas level $1.200, dan hingga pembukaan market sesi Asia hari ini (23/12) emas masih di perdagangkan di atas level $1.200.

Negatifnya serangkaian data dari AS akhir pekan kemarin termasuk unemployment claims mingguan mendorong rebound emas yang sebelumya jatuh hingga di bawah level $1.190.

Namun untuk longterm emas masih dalam tekanan seiring US Dollar yang sedikit menguat pasca keputusan Fed mengenai kebijakan moneter AS. Support hari ini $1.190 dengan resistance $1.212.

Leave a Reply

Your email address will not be published.